Sehubungan dengan efektifitas waktu, maka pelaksanaan Diklat Penelitian Hadis Guru MA dan Ponpes Se-Karesidenan Kediri ditunda pada 3 Oktober 2015 dari semula dijadwalkan 26 September 2015. (Pengumuman sebelumnya bisa dibuka di link berikut http://fuad.iain-tulungagung.ac.id/dir-berita/271-diklat-penelitian-hadis-guru-ma-dan-ponpes-se-karesidenan-kediri)
Read more: Ralat Undangan Peserta Diklat Penelitian Hadis Guru MA dan Ponpes Se-Karesidenan Kediri
Islam Nusantara, terlepas dari kontroversi yang melingkupinya, adalah bagian integral dari Islam Universal yang memiliki kekhasan-kekhasannya di Indonesia. Islam yang bukan lagi berada di pinggiran peradaban, tetapi Islam yang sudah menjadi pusat peradaban. Islam Nusantara yang berdimensi ruang serta Islam Berkemajuan yang berdimensi waktu, merupakan cara pandang yang sama-sama lahir dan berkembang di Indonesia.